Ayo Belajar Usaha dan Energi | Formulasi
Kamis, 27 Desember 2012

Ayo Belajar Usaha dan Energi

Baca Juga : artikel, artikel guru, artikel pengalaman guru, download, download media pembelajaran, lomba, lomba guru, lomba menulis guru, media pembelajaran, media pembelajaran interaktif, mpi, mpi lpmp jateng, multimedia

Pelajaran Fisika adalah pelajaran yang masih di rasa sulit sehingga anak kurang termotivasi dalam pembelajaran. Agar anak lebih tertarik dalam menggunakan pembelajaran fisika diperlukan media yang lebih menarik lagi. Salah satu yang dapat menarik perhatian siswa maka diperlukan media. Salah media yang dapat menarik adalah penggunaaan Multimedia Pembelajaran Interaktif

clip_image002 Gambar.1 Menu Utama

Media Pembelajaran Interaktif seperti di atas ini adalah salah satu solusi untuk meningkatkan motivasi anak dengan memberikan banyak gambar, animasi – animasi yang menarik yang dibuat menggunakan Power point elain dan Macromedia Flash 8. Contoh animasi tentang bentuk-bentuk energi, hukum kekealan energi. Dengan memberikan animasi ini siswa diharapakan lebih termotivasi akan belajar fisika

clip_image004

clip_image006

Gambar.2 Contoh Animasi

 

Selain animasi juga terdapat beberpa video yang dapat memperjelas materi yang ada misalnya video bom nuklir yang jarang mereka lebihat atau video bentuk-bentuk energi yang terdapat di lingkungan sekitar anak. Bagi Anak-anak yang mengalami kesulitan dalam menghtiung Fisika juga terdapat langkah-langkah dalam menghitung fisika yang dibuat dengan Power point dan latihana –latihan dengan umpan balik yang sangat interaktif.

clip_image008

clip_image010

Media ini juga sangat interaktif misalnya anak dapat bermain sambil belajar misalnya mereka dapat memainkan music dalam bentuk energi, selain itu juga terdapat simulasi dengan menggunakan pemograman VBA sehingga baik itu dalam materi dan dalam evaluasi. Dalam evaluasi ini juga bisa terlihat apakah anak tersebut sudah tuntas KKM atau belum sehingga siswa dapat mengulang danmenuju ke pengayaan jika sudah tuntas. Dan hasil evaluasi dapat di Print sehingga anak dapat melihat hasilnya langsung.

clip_image012

clip_image014

Namun perlu diingat karena ini pelajaran IPA dituntut siswa untuk mengalami Learning To Do tidak hanya Learning To Now. Sehingga Multimedia pembelajaran ini adalah hanya sebagai alat bantu saha dalamproses pembelajaran. Sehingga ketika dalam pembelajaran IPA itu itu butuh bereksperimen maka anak juga harus berekperimen dengan lingkungan atau bahanya yanga da di sekitar siswa.

clip_image016

   Download

file MPI ini terdiri dari 2 file. download semua file terlebih dahulu, kemudian untuk ekstrak menggunakan 7zip pada file yang pertama agar menjadi kesatuan file dalam satu folder (download 7zip)


Bila kesulitan download, anda dapat memesan media ini melalui kami,
dengan mengganti biaya cetak (cetak CD + Ongkos kirim + Donasi untuk Formulasi) info lengkapnya bisa dibaca di toko.formulasi.or.id

CMS Sekolah Gratis untuk Pendidikan Indonesia
0 Blogger
Tweets
Komentar

Posting Komentar

.