Pelatihan Bersama Kang Ono (E-Learning) dan Pembuatan MPI berbasis Android | Formulasi
Senin, 29 Februari 2016

Pelatihan Bersama Kang Ono (E-Learning) dan Pembuatan MPI berbasis Android

Baca Juga : pelatihan guru
MGMP TIK SMA Kota Tegal bekerjasama dengan Formulasi Kota Tegal akan mengadakan Pelatihan Pemanfaatan TIK dalam Pembelajaran (E-Learning) dan Pembuatan MPI berbasis Android. Untuk itu kami mengundang kepada Bapak/Ibu guru untuk ikut berpartisipasi dalam kegiatan tersebut.

B. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Hari Sabtu dan Minggu tanggal 19 dan 20 Maret 2016 bertempat di Gedung Pertemuan (AULA) Politeknik Harapan Bersama Jalan Mataram No 9 Pesurungan Lor Tegal

A. PESERTA KEGIATAN
Guru semua Mata Pelajaran dan Semua Jenjang Pendidikan ( SD, SMP, SMA/MA dan SMK) dan Tenaga Pendidik jenjang pendidikan lainnya meliputi 3 Kota yaitu Kota Tegal, Kabupaten Tegal dan Brebes

C. MATERI PELATIHAN
1. Konsep dan Implementasi E-Learning
2. Implementasi E-Learning untuk Ujian Berbasis Komputer di Sekolah
3. Media Pembelajaran Interaktif berbasis Android

D. NARA SUMBER
1. Onno W Purbo (Pakar IT Indonesia )
2. Indra Charismiadji (Eduspec)
3. Wijaya Kusumah, S.Pd, M.Pd (Blogger dan Sekjen Kogtik)
4. Adzwar Mudztahid, S.Pi (Pemenang Lomba MPI Juara 1 Tingkat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2012 dan Pemenang Simposium Nasional Tahun 2015)

E. KONTRIBUSI
  •  Tiket : Rp. 150.000
  • Peserta mendapat Sertifikat, Makan Siang, Snack, ATK.
Segera Daftar karena Kuota hanya 200 peserta.
CMS Sekolah Gratis untuk Pendidikan Indonesia
0 Blogger
Tweets
Komentar

Posting Komentar

.