SEMINAR NASIONAL DAN LOMBA GURU FORMULASI IGI JAWA TENGAH | Formulasi
Selasa, 01 April 2014

SEMINAR NASIONAL DAN LOMBA GURU FORMULASI IGI JAWA TENGAH

Baca Juga : Seminar, seminar formulasi, seminar gratis, seminar nasional
Seminar Nasional dengan Tema "Percepatan Implementasi Kurikulum 2013 Dengan Konten Berkualitas Berbasis ICT".
Penguasaan TIK/ICT untuk pembelajaran merupakan salah satu kompetensi yang harus dikuasai pendidik dalam pengembangan profesinya (PKG). Dengan diterapkannya kurikulum 2013, diharapkan adanya peningkatan kompetensi bagi pendidik dalam mengimplementasikan pemanfaatan TIK serta meningkatkan kualitas pembelajaran dikelas. Terkait hal tersebut, Forum Multimedia Edukasi LPMP Jawa Tengah bekerjasama dengan Ikatan Guru Indonesia Jawa Tengah dan Pesona Edu menyelenggarakan SEMINAR NASIONAL dengan tema: " Percepatan Implementasi Kurikulum 2013 Dengan Konten Berkualitas Berbasis ICT " dengan pembicara Prof Dr. Indra Djati Sidi, MSc.
Maka dengan ini, kami mengundang seluruh insan pendidikan untuk mengikuti Seminar Nasional tersebut yang akan diselenggarakan pada :

Hari / Tanggal : Minggu, 20 April 2014
Tempat : Aula LPMP Jawa Tengah Jalan Kyai Mojo Srondol Kulon Banyumanik, Semarang, Jawa Tengah, 50263
Waktu : 08.00 WIB
Peserta akan mendapatkan Sertifikat dan Makan Siang.

Pendaftaran akan ditutup sewaktu-waktu Bila Kuota Pendaftar Resmi (Telah Transfer) terpenuhi. SEGERA DAFTAR SEBELUM KAMI TUTUP
KLIK DISINI UNTUK PENDAFTARAN SEMINAR 

TATACARA DAN ALUR PENDAFTARAN

Silahkan mendaftar di Http://seminar.formulasi.or.id


Peserta yang telah resmi terdaftar akan mendapatkan tiket dan surat undangan seperti contoh dibawah ini :




LOMBA GURU MENGAJAR

Lomba guru mengajar dilaksanakan tanggal 19 April 2014, mulai pukul 08:00 WIB.
Berikut adalah ketentuan peserta Lomba :
  1. Guru yang telah mengajar menggunakan software dari Pesona Edu.
  2. Guru melakukan demo mengajar didepan dewan juri menggunakan sofware dari Pesona Edu dengan menunjukan kreatifitasnya masing-masing
  3. Terdaftar sebagai Peserta Seminar "Percepatan Implementasi Kurikulum 2013 Dengan Konten Berkualitas Berbasis ICT"
  4. Hadir di Gedung LPMP tanggal 19 April 2014 pukul 08:00 WIB
Bagi yang memenuhi syarat diatas silahkan mendaftar melalui Sdri. Sukajiyah Hp :081325678768
Persiapkan diri anda mengikuti Lomba ini CMS Sekolah Gratis untuk Pendidikan Indonesia
0 Blogger
Tweets
Komentar

Posting Komentar

.